Main monopoli sambil belajar tentang lingkungan hidup? Emang bisa? Bisa lah, masa enggak. Kalau nggak percaya, Sahabat RTV bisa tonton Michael Tjandra Luar Biasa, Sabtu ini. Ada Andik Fatahilah, relawan Ecofunopoly.
Permainan edukasi ini juga mendapat banyak penghargaan lho, mulai dari juara pertama educational campaign di ajang International Indonesia Sociopreuner Challenge 2016, dan Yseali Future Seed Grand 2017 di Amerika Serikat.