Kebakaran Hutan di California Terus Meluas, Sebagian Warga Dievakuasi

(Sumber: Canva)
(Sumber: Canva)

Kebakaran hutan masih terjadi dan terus meluas di wilayah California, Amerika Serikat. Sebagian warga pun harus dievakuasi di tengah cuaca panas, berangin, dan kelembapan rendah. Peristiwa kebakaran ini, tercatat menjadi yang terbesar di California sepanjang tahun 2021.

Share:

Terbaru

error: Content is protected !!