Presiden Jokowi: 2 Juta WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

(Sumber : Sekretariat Presiden)

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyayangkan masih banyak masyarakat Indonesia yang memilih berobat ke luar negeri. Menurut Jokowi, ada 2 juta masyarakat yang berobat ke luar negeri, sebanyak 1 juta di antaranya pergi ke Malaysia, 750 ribu ke Singapura, dan sisanya ke Jepang, Amerika, Jerman, dan negara lain. Kondisi ini membuat devisa negara hilang.

Share:

Terbaru

error: Content is protected !!