Perampok Bersenpi Teror Pemilik Toko di Kampar Riau

(Sumber: Canva)
(Sumber: Canva)

Dua orang pria nekat merampok sebuah toko di Desa Danau Lancang, Kecamatan Tapung Hulu, Kabupaten Kampar, Riau. Selain menggasak telepon genggam dan uang tunai jutaan rupiah, pelaku juga mengancam pemilik toko dengan senjata api. Polisi kini tengah mengejar kedua pelaku, yang identitasnya telah diketahui.

Share:

Terbaru

error: Content is protected !!