Ilegal Fishing atau pencurian ikan di perairan Indonesia kembali terjadi. Badan Keamanan Laut (Bakamla) Republik Indonesia, berhasil menangkap kapal ikan asing berbendera Vietnam di Perairan Natuna, Kepulauan Riau. Saat di geledah, Bakamla menemukan barang bukti berupa ikan seberat 300 kilogram.